Posts

Showing posts from 2017

Review mengenai Body Shop -- Indonesia

Yeay! Another review! Sekarang, aku mau review mengenai produk Body Shop (BS) yang biasa aku pake setiap hari. Kenapa? Karena kulit aku sangat amat kering. Terutama karena tinggal didaerah yang cuacanya tidak cukup mendukung. Seperti pagi panas-siang hujan gerimis-malam hujan deras. Kulit aku kering banget. Sangking keringnya, kadang bisa menjadi kasar dan itu gak enak banget. Apa lagi kalau misalnya udah kering terus bikin gatal. Entah kenapa kalo kulit aku kering, itu bisa gatal-gatal gak jelas. Di bagian wajah juga. Kadang aku bisa menemukan kulit-kulit kering yang terkeluar dari wajah aku sendiri. Dan aku gak suka sama hal itu. Semua itu terjadi tepat pas aku nginjak bangku SMA. Kulit menjadi tambah kacau dan gak jelas. Di BS, biasa aku beli pelembab wajah untuk pagi sama malam hari. Untuk pagi aku pakai   Vit.E Moist Cream 50ml.   Kalau untuk malam aku pakai produk   Nourishing Night Cream 50ml.   Tapi kata mbak yang di BS, itu tergantung kulit kita dan kemauan k

Review Goblin - Indonesia

Hai guys. Lama gak nyala udah banyak ada yang datang XD. sekarang, gue mau bagikan pendapat gue mengenai Goblin, salah satu drama korea yang lagi nge-hits.  Fyi, gue bukan penggemar K-pop ataupun K-drama, tapi karena ada Gong Yoo disitu, pemeran utama Train to Busan, gue jadi tertarik buat nonton Goblin. Selain nonton Goblin, gue juga nonton The Legend of The Blue Sea, but so far, menurut gue rada membosankan. Karena, ceritanya kurang menarik. Walaupun ada Lee Min Hoo yang kata temen gue cakep banget itu, gue kurang tertarik.  Menurut gue, kenapa Goblin bisa seterkenal ini, salah satu penyebabnya adalah hubungan antara Goblin dan Grim Reaper. Saling membenci namun saling membantu dan terlihat seperti bromance yang kompak. Di lain sisi, mereka juga saling mendukung dalam hubungna percintaan. Baik Goblin ataupun Grim Reaper. Selainn itu, hubungan yang   menyebalkan   antara Goblin dan Goblin's Bride (GB)  bikin gue--penonton kecil ini--lebih tertarik untuk mengetahu

Review Novel--Rahasia Tergelap-- Lexie Xu-- Indonesia

Judul buku: Rahasia Tergelap Penulis: Lexie Xu Penerbit: PT Gramedia Pustaka Utama Tahun terbit: 2016, cetakan pertama Tebal buku: 304 halaman Harga buku: +65.000 ribu rupiah                 Rahasia tergelap buatan Lexie   Xu membuat aku menjadi lebih tertarik untuk membeli bukunya. Novel sebelumnya yang aku beli merupakan Omen yang sudah tamat dalam 7 buku Selain itu, ia juga mmebuat series Johan Series yang habis dalam 4 buku. Tentu saja, saya sudah membaca semua novelnya karena, cerita yang Lexie buat sangatlah menarik untuk dibaca. Rahasia Tergelap sendiri merupakan salah buku pertama dari Dark Series. Yang berarti, dalam kurun waktu dekat Lexie akan melanjutkan cerita di Dark Series. Novel ini bergenre Thriller--Mysteri ini cocok bagi kaum pembaca terutama pembaca seperti saya. Tokoh yang tidak terlalu banyak ini membuat cerita yang dibuat lebih kompleks dan seru.                 Bahasa yang Lexie pakai sangatlah ringan sehingga semua pembaca tidak cepat mengantuk